Mangkuk untuk wadah sayur merupakan jenis kerajinan yang memiliki fungsi

Posted on

Apakah Anda sedang mencari Mangkuk untuk wadah sayur merupakan jenis kerajinan yang memiliki fungsi, jika iya? maka Anda berada di website yang tepat.

Semoga artikel berikut ini dapat bermanfaat.

Mangkuk untuk wadah sayur merupakan jenis kerajinan yang memiliki fungsi

Soal :

1. mangkuk untuk wadah sayur merupakan jenis kerajinan yang memiliki fungsi……….

A. Kegunaan
B. Keluwesan
C. Kenyamanan
D. Keamanan

Jawaban :

A. Kegunaan

Pembahasan :

Kerajinan bahan lunak merupakan salah satu jenis kerajinan yang menggunakan keterampilan manual menggunakan tangan. Salah satu syarat perancangan benda kerajinan adalah memiliki fungsi kegunaan (utility). Artinya setiap benda yang dibuat harus sesuai dengan fungsi dan kebutuhan masyarakat. Misalnya adalah benda kerajinan berupa mangkuk untuk wadah sayur atau makanan.

Dalam pembuatan produk kerajinan perlu memahami dahulu seperti apa membuat karya yang berkualitas, maka dalam proses penciptaannya harus mengacu pada persyaratan. Adapun syarat-syarat perancangan benda kerajinan, sebagai berikut.

  1. Kegunaan (utility)
  2. Kenyamanan (comfortable)
  3. Keluwesan (flexibility)
  4. Keamanan (safety)
  5. Keindahan (aestetic)

Baca juga : Kerajinan yang terbuat dari bahan tanah liat sering dikenal dengan kerajinan keramik yaitu

Demikian yang dapat Teknik area bagikan, tentang Mangkuk untuk wadah sayur merupakan jenis kerajinan yang memiliki fungsi. Sekian dan terima kasih telah mengunjungi www.teknikarea.com, semoga bermanfaat dan sampai jumpa lagi di artikel Sosial Budaya berikutnya.