Bagaimana cara memainkan alat musik sampe

Posted on

Apakah Anda sedang mencari bagaimana cara memainkan alat musik sampek, jika iya? maka Anda berada di website yang tepat.

Jangan lupa berdoa biar ilmunya berkah!

gambar 2

Soal: bagaimana cara memainkan alat musik sampe

Jawaban: alat musik ini dimainkan dengan cara dipetik

Pembahasan:

Alat musik ini dimainkan dengan cara dipetik, namun cara memainkan Sampe tidak sama dengan Gitar. Jika Gitar dimainkan dengan satu tangan saja yang memetik senar, Sampe memerlukan kedua tangan untuk dapat dimainkan. Perbedaan lainnya terdapat pada jumlah senar yang dimiliki.

Seperti halnya pada gitar, fungsi tangan kanan adalah untuk memetik nada, sedangkan tangan kiri menekan dawai (dawai I). Kadang-kadang tangan kiri (jari) ikut memetik pula, sambil menekan nada-nada yang dibunyikan sebagai varasi suara. Musik sampe ini dapat dimainkan dengan dua atau tiga sampe bersamaan dengan pembagian tugas sebagai berikut :1. Sampe 1 khususnya untuk melodi 2. Sampe 2 khusus untuk irama/pengiring 3. Sampe 3 khusus variasi (bahasa daerah : Tingkah).

Baca juga: Sumber bunyi alat musik sampek

Demikian yang dapat teknik area bagikan, tentang bagaimana cara memainkan alat musik sampe. Sekian dan terima kasih telah mengunjungi www.teknikarea.com, semoga bermanfaat dan sampai jumpa lagi di artikel seni budaya berikutnya.